Menlu AS Antony Blinken bertemu dengan pemimpin di Tel Aviv, Israel. Blinken mendesak agar Hamas menyetujui gencatan senjata yang dapat membebaskan sandera.
Doni Revano Putra nekat menghabisi teman kencannya, Ina, karena ditolak saat minta berhubungan badan lagi. Korban dipukuli dengan keramik di kamar mandi.
Latihan militer China yang biasanya digelar pada Juni bikin Taiwan waspada, karena latihan itu berdekatan dengan pelantikan presiden baru Taiwan Lai Ching-te.
Presiden AS Joe Biden menyampaikan pesan Idul Adha kepada umat Muslim sedunia. Dalam pesannya, Biden menyinggung soal proposal gencatan senjata untuk Gaza.