Timnas Indonesia akan melawan Timnas Irak berhadapan di Grup D Piala Asia 2023. Ivar Jenner bersiap menghadapi eks pemain Manchester United, Zidane Iqbal.
Laga Indonesia vs Irak di Piala Asia 2023 akan mempertemukan dua rekan seklub Ivar Jenner dan Zidane Iqbal. Mereka berencana bertukar jersey jika diizinkan.