detikNews
Bangkai Super Decathlon Diamankan di Hanggar PT DI
Bangkai pesawat Super Decathlon PK-NZP yang diawaki Alexander Supelli telah diamankan di salah satu hanggar PT Dirgantara Indonesia. Bangkai pesawat tersebut dalam kondisi parah seperti gosong karena terbakar dan patah.
Jumat, 24 Sep 2010 19:24 WIB







































