detikNews
Disdukcapil Klaim Berhasil Lakukan Sosialisasi Perwal
Membludaknya jumlah pembuat akta kelahiran diklaim Disdukcapil sebagai keberhasilan mereka mensosialisasikan Perwal nomor 237 tahun 2010. Sejak seminggu lalu, jumlah pemohon akta mencapai 3.000 orang per hari.
Rabu, 29 Des 2010 18:34 WIB







































