detikNews
Sebelum Wafat, Cak Nur Minta Dua Anaknya Belajar Bahasa Arab
Apa pesan terakhir cendekiawan muslim Nurcholish Madjid sebelum wafat? Ternyata pesannya cukup sederhana. Ia meminta kepada kedua anaknya agar mempelajari bahasa Arab.
Senin, 29 Agu 2005 17:40 WIB







































