detikInet
Samsung Galaxy Tab 2 Diklaim Usung Teknologi 3D
Samsung diyakini akan mencoba tampil beda ketika merilis Galaxy Tab generasi kedua. Salah satunya adalah akan dibenamkannya teknologi tiga dimensi (3D). Mau tahu prediksi spesifikasi teknis gadget ini?
Selasa, 25 Jan 2011 15:36 WIB







































