Pertemuan Disnaker, Pensiunan dan Telkom Deadlock
Buntut demo pensiunan PT Telkom membuat Dinas Tenaga Kerja, Transmigrasi dan Kependudukan (Disnakertrans) Jatim turun tangan. Namun belum ditemukan kata sepakat antara kedua belah pihak.
Kamis, 14 Jan 2010 15:47 WIB







































