Sepakbola
Wenger Tak Akan Tarik Eboue & Song
Situasi jelang Piala Afrika 2010 menjadi tidak kondusif pasca insiden penembakan bus timnas Togo. Namun manajer Arsenal, Arsene Wenger tak akan menarik Emmanuel Eboue dan Alex Song yang terlibat di kompetisi tersebut.
Minggu, 10 Jan 2010 05:30 WIB







































