Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo (Jokowi) menyatakan manajemen transportasi di Ibukota akan terintegrasi dengan sempurna jika BUMN PPD diserahkan ke Pemprov DKI Jakarta.
Rencana uji coba integrasi Kopaja di jalur bus TransJ (busway) akhirnya mendapat kepastian. Gubernur DKI Joko Widodo akan memulai program itu Selasa (22/1) besok.
Di tengah bencana banjir, sudah banyak akun yang menginformasikan perkembangan bencana tersebut. Ada akun pemerintah, swasta, ataupun NGO. Mari kita simak apa saja akun-akun yang bisa difollow di musim banjir ini.
Pemprov DKI Jakarta tak ada lama lagi akan menguji coba Kopaja masuk busway. Namun penggagas busway, mantan Gubernur DKI Sutiyoso, tak bisa membayangkan hal itu karena mengkhawatirkan tabiat sopir Kopaja.
Program integrasi antara Kopaja P20 AC di jalur TransJakarta akan dilakukan pekan depan. Gubernur DKI Jakarta Jokowi menyatakan, persiapan program ini masih membutuhkan waktu.
Joko Widodo memastikan program integrasi antara Kopaja P20 AC di jalur TransJakarta tak bisa dimulai Selasa (15/1) besok. Masih ada persiapan yang belum beres.
Mobil sport listrik Tucuxi sejak beberapa waktu lalu terus menuai kontroversi akibat kecelakaan yang dialaminya. Padahal penciptanya sudah meninggalkan karirnya di Amerika demi membuat Tucuxi di Indonesia.
Ilmu ekonomi tak ubahnya dengan ilmu agama. Setidaknya itulah sebaiknya dasar dalam penyusunan setiap kebijakan Negara, termasuk kebijakan pengelolaan keuangan Negara.
Setelah insiden tabrakan, pencipta Tucuxi Danet Suryatama, menjadi sosok yang pendiam. Danet saat itu tidak bersedia untuk memberikan konfirmasi soal kecelakaan.