detikNews
Warga Kaget Polisi Buru Yanti
Kedatangan polisi di rumah kontrakan Yanti -- yang sempat disebut-sebut sekretaris Ferry Surya Prakasa dan tahu kematian Alda -- di Jalan Malaka II Gang 2 Nomor 31, Klender, Jakarta Timur, sempat membuat warga kaget.
Selasa, 19 Des 2006 13:21 WIB







































