detikHealth
212 Kabupaten Kota di Indonesia Sudah Bebas Malaria
Perlahan tapi pasti, pengendalian malaria di Indonesia menunjukkan hasil yang amat membanggakan. Tercatat hingga tahun 2014, ada lebih dari 200 kabupaten/kota di Indonesia telah bebas dari malaria.
Sabtu, 26 Apr 2014 14:52 WIB







































