detikInet
SMS Belum Habis!
Seberapa sering Anda menggunakan SMS per hari untuk saat ini? Ada yang cuma sekali, bahkan tak pernah lagi. Memang, penikmat SMS telah berkurang, namun bukan berarti sudah habis sama sekali.
Kamis, 19 Jun 2014 09:23 WIB







































