detikNews
Belum Ada Lonjakan Penumpang di Terminal Yogyakarta
Hingga H-7 belum terjadi lonjakan penumpang bus di Terminal Giwangan Yogyakarta. Arus kedatangan dan kepergian para pemudik maupun bus luar kota juga belum menunjukkan adanya peningkatan.
Selasa, 17 Okt 2006 17:29 WIB







































