Kangen masakan Semarang? Jika tak bisa mudik kamu bisa masak makanan Semarang yang terkenal enak. Dari nasi goren babat hingga tahu gimbal yang mantap rasanya.
Sajian sayur lodeh menjadi salah satu hidangan favorite masyarakat Indonesia dari berbagai kalangan. Berikut resep memasak sayur lodeh yang mudah dan lezat.
Dirumahkan karena pandemi COVID-19, mantan pramugari cantik ini beralih membuka bisnis kuliner. Ia membuka warung makan yang menawarkan nasi balap puyung.
Meskipun sayuran sederhana tetapi jika ditumis dengan bumbu tepat bisa jadi lauk enak. Dari oyong, tauge dan cuciwis bisa diolah jadi sajian enak akhir bulan.
Memasuki tanggal tua, menu masakan ikan asin yang sederhana di rumah bisa diolah menjadi makanan enak yang bikin nagih. Cara membuatnya juga sederhana.
Sate ayam Madura sangat populer di Jakarta. Termasuk sate Madura besutan H. Basiri yang sudah memanjakan penggemar sate di Jakarta sejak 40 tahun lalu.
Kawasan Rest Area di Ngalau Indah, Payakumbuh, Sumatera Barat bukan rest area biasa. Di sana terdapat ada gua yang bisa dijadikan tempat untuk berjalan-jalan sejenak.