Marsekal Hadi Tjahjanto bersama Jenderal Idham Azis melepas tim Satgas pendisiplinan protokol kesehatan Sulawesi Tengah untuk menekan penyebaran virus Corona.
Pembicaraan antikorupsi cukup lekat disematkan Juliari Batubara sebagai Menteri Sosial (Mensos). Kini Juliari malah berurusan dengan KPK sebagai tersangka.