Jumlah penumpang KM Arim Jaya yang belum ditemukan di Perairan Sumenep, Madura,bertambah satu orang. Kini, masih ada tiga penumpang yang belum ditemukan.
Tenggelamnya KM Arim Jaya di Sumenep memakan 17 korban tewas. 2 Korban meninggal ditemukan, Senin (17/6), 15 orang ditemukan hari ini dan 39 orang selamat.