Mantan istri Ahok, Veronica Tan, sedang berbahagia. Pasalnya, putri Veronica dan Ahok, Nathania Purnama, berhasil menuntaskan pendidikannya di bangku SMA.
KPU ternyata bekerja lebih cepat dari rencana. Rekapitulasi suara versi real count KPU atas Pilpres 2019 sudah selesai dan diumumkan. Jokowi-Ma'ruf Amin menang.