Presiden Jokowi melanjutkan rangkaian kunjungannya. Setelah menghadiri KTT ASEAN-India, Jokowi melakukan pertemuan bilateral dengan PM India Narendra Modi.
Para pemimpin negara-negara ASEAN berkumpul di India. Presiden RI Jokowi mengajak ASEAN dan India memperkuat kerja sama maritim di kawasan Indo-Pasifik.
Jokowi dan Ibu Negara Iriana telah tiba di New Delhi, India. Keduanya terus bergandengan tangan hingga memasuki Istana Kepresidenan India, Rashtrapati Bhavan.
Presiden Jokowi tiba di New Delhi, India. Jokowi, yang didampingi Ibu Negara Iriana, langsung menuju kediaman resmi Presiden India untuk jamuan makan siang.