It's Okay to Not Be Okay berakhir dengan respons positif dari fans. Tak hanya para penonton yang merasa disembuhkan, para aktor pun merasakan hal yang sama.
Masih harus kerja atau melakukan kegiatan dari rumah? Buat menemani kegiatan, ada tontonan yang bisa disaksikan di Netflix yang jadi rekomendasi bulan ini.