detikNews
Warga Kebon Melati Sebut Gedung UOB Tahan Air Tanggul Laturharhary
Warga Kebon Melati, Tanah Abang, Jakarta Pusat mengakui diselamatkan oleh gedung UOB yang menampung air kiriman tanggul Latuharhary yang jebol. Warga juga tidak mengakui ikut berdemo di depan gedung UOB beberapa hari yang lalu.
Senin, 21 Jan 2013 20:05 WIB







































