detikNews
Menko Kesra dari Profesional atau Parpol? Ini Usulan Seleksi Menteri
Jokowi belum menentukan apakah posisi Menko Kesra akan diisi oleh kalangan profesional atau kader partai politik. Tim Seleksi Menteri detikcom mengusulkan 3 nama yaitu mantan Dirut RSCM Akmal Taher, Guru Besar FK UI Hasbullah Thabrany, dan sosiolog Imam Prasodjo.
Kamis, 18 Sep 2014 16:18 WIB







































