detikHealth
Saat si Gadis Mengalami Menstruasi Pertama Kali
Malu, kaget, dan takut bisa jadi hal yang kebanyakan dirasakan anak gadis ketika mendapati dirinya pertama kali mengalami menstruasi. Alasannya bermacam-macam, karena temannya belum ada yang haid bahkan takut terjadi sesuatu dengan organ vitalnya.
Rabu, 08 Jan 2014 17:31 WIB







































