detikNews
Bunuh Bayi yang Baru Dilahirkan, Ibu Muda Ini Mengaku Pendarahan
Entah setan apa yang merasuki, LA (20) gelap mata membunuh bayinya yang baru dilahirkan. LA sempat berkelit mengalami pendarahan.
Kamis, 15 Des 2016 11:29 WIB







































