detikHealth
Mau Wisata ke Kepulauan Seribu? Cek Darah Dulu
Anda ingin berwisata dan menginap di Kepulauan Seribu? Jika iya, sebaiknya lakukan cek darah dulu. Hal ini untuk mengantisipasi penyebaran malaria di kepulauan tersebut.
Rabu, 24 Apr 2013 09:30 WIB







































