detikHot
'Yasmine', Film Pertama Brunei yang Langsung Siap ke Festival Film Cannes
Sebagai negara kedua terkaya di Asia Tenggara dan negara kelima terkaya di dunia menurut Forbes, industri perfilman Brunei Darussalam justru belum hadir. Melalui film 'Yasmine' yang disutradarai oleh perempuan muda Brunei Siti Kamaluddin, negeri itu siap menuju dunia perfilman internasional.
Kamis, 20 Mar 2014 13:35 WIB







































