Juru bicara mengatakan Joe Biden terakhir kali melakukan tes PSA (Prostate-Specific Antigen) atau tes darah untuk mendeteksi kanker prostat pada tahun 2014.
Densus 88 menggeledah rumah terduga teroris HJ di Sukabumi, mengamankan 32 barang bukti termasuk senjata dan buku radikalisme. Warga panik atas kejadian ini.
Masa penahanan Nikita Mirzani kembali diperpanjang untuk 30 hari. Penahanan Nikita diperpanjang karena polisi masih mengumpulkan bukti-bukti di kasus tersebut.
Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto ungkap alasan partai memilih Harun Masiku sebagai Caleg Dapil Sumsel I, dari 8 kandidat lainnya meski Harun ada di urutan ke-6.
Brad Pitt dikenal dengan kebiasaan uniknya makan di film. Dari cemilan hingga hidangan mewah, adegan makannya menambah kedalaman karakter yang diperankan.
Tom Cruise, di usia 60, menghadapi rumor pemujaan setan terkait awet mudanya. Ia mengungkapkan gaya hidup sehat dan diet ketat sebagai kunci penampilannya.