detikHealth
Penurunan Testosteron Bukan Karena si Pria Tua Tapi Akibat Perilakunya
Selama ini tentu Anda mengira penurunan kadar hormon testosteron pada pria sebagai bagian dari proses penuaan. Nyatanya hal ini merupakan akibat dari perubahan perilaku dan gaya hidupnya.
Senin, 25 Jun 2012 18:02 WIB







































