detikNews
Jadi Buronan Kejati Sumut, Eks Sekda Simalungun Diciduk di Makassar
Mantan Sekretaris Daerah Kabupaten Simalungun, Abdul Muis Nasution akhirnya berhasil ditangkap Kejaksaan Tinggi (Kejati) Sumatera Utara (Sumut) dalam pelariannya. Muis ditangkap di Makasar.
Senin, 09 Apr 2012 23:33 WIB







































