Libur Hari Raya Waisak dimanfaatkan masyarakat untuk berkunjung ke objek wisata. Objek wisata Situ Cicerem di Kuningan diserbu wisatawan dari berbagai daerah.
PBNU bakal menunda Muktamar NU yang rencananya digelar Desember 2021. Rais 'Am PBNU KH Miftachul Akhyar justru menyebut, Muktamar kemungkinan dimajukan.
Usaha perunggasan ayam petelur di Kabupaten Blitar memang menggiurkan, tak heran banyak peternak rakyat hingga skala perusahaan di sana memiliki omzet fantastis