detikFood
LPPOM MUI Jadi Contoh Lembaga Sertifikasi Halal Mancanegara
Menyambut ulang tahunnya yang ke-25 awal Januari tahun depan, LPPOM MUI terus meningkatkan kapasitasnya untuk melayani masyarakat. Terutama dalam proses sertifikasi dan edukasi halal untuk menjamin kehalalan produk di pasaran.
Senin, 02 Des 2013 18:44 WIB







































