detikNews
Gadjah Mada dan Tari Tandang Mendet di Kampung Majapahit di Lereng Rinjani
Ada satu tarian yang diwariskan Gadjah Mada ke Desa Sembalun di Lereng Rinjani, NTB. Namanya Tari Tandang Mendet. Tarian itu masih digunakan warga dalam ritual khusus.
Sabtu, 21 Des 2013 17:55 WIB







































