detikHot
Hard Rock Cafe Kembali Gelar 'I Like Monday'
Hari Senin tak lagi menyebalkan. Begitu kira-kira yang ingin disampaikan Hard Rock Cafe Jakarta pada pengunjungnya ketika memutuskan untuk kembali menyelenggarakan acara musik 'I Like Monday'.
Jumat, 07 Jul 2006 12:50 WIB







































