detikFinance
eTrading Securities: Window Dressing akan Berlanjut
Pada hari terakhir perdagangan di tahun 2010, diperkirakan IHSG masih akan melakukan penguatan dan jika kita lihat window dressing yang telah berjalan dari hari Selasa (28/12) tentu masih akan berlanjut.
Kamis, 30 Des 2010 08:35 WIB







































