detikInet
HP Siapkan Ponsel PDA Plus WiFi?
Hewlett-Packard (HP) dikabarkan sedang menyiapkan produk PDA plus ponsel yang sekaligus bisa terhubung ke internet lewat koneksi WiFi. Bukan hanya itu, sistim operasinya pun dari versi terbaru yang saat ini belum ada. Lho kok?
Selasa, 16 Agu 2005 11:54 WIB







































