detikNews
Jelang Pilpres, TNI-Polri Rakernis Pastikan Jaga Netralitas
Jajaran Propam Polri dan POM TNI menggelar rakernis menjelang Pilpres 2019. Salah satu tujuannya memastikan aparat TNI-Polri netral selama pemilu berlangsung.
Senin, 25 Feb 2019 22:43 WIB







































