detikHot
Keluarga Drummer Mocca Nyaris Berduka
Tangis yang sempat pecah di kediaman keluarga drummer grup musik Mocca kini berganti dengan senyuman. Pinky Safira, kakak kandung dari Indra drummer Mocca yang sempat disebut-sebut tewas akibat bom di Yordania ternyata selamat.
Kamis, 10 Nov 2005 18:39 WIB







































