Berkas perkara penghadangan kampanye Cawagub Djarot S Hidayat dikembalikan ke polisi. Polisi optimistis berkas itu segera dinyatakan lengkap oleh jaksa.
Ali Mukartono, ketua tim peneliti berkas perkara tersangka penistaan agama Ahok, menegaskan timnya masih bekerja dan punya target penyidikan selama 14 hari.
Kapolri Jenderal Tito Karnavian menyambangi Kejagung. Belum diketahui tujuannya tapi dia sempat menyebut koordinasi terkait berkas perkara Ahok terus dilakukan.
Naman S (52) jadi tersangka penghadangan kampanye Djarot. Tukang bubur ini mengaku tidak suka Ahok, lalu melampiaskan ke Djarot. Berikut 4 pengakuannya:
Polda Metro Jaya menangkap pelaku penghadangan kampanye Cawagub DKI Djarot Saiful Hidayat. Penyidik mengintensifkan pemeriksaan terhadap pelaku itu 1x24 jam.