Banjir di Kabupaten Cirebon kian meluas. Dari sebelumnya tujuh, kini tercatat sembilan kecamatan yang terendam banjir kiriman dari wilayah Kuningan tersebut.
Demokratisasi partai politik menjadi agenda yang sangat mendesak ke depan. Pun demikian dengan penguatan peraturan dan desain ulang terkait kepemiluan.
Kematian Presiden Iran Ebrahim Raisi dalam kecelakaan helikopter diprediksi memberikan dampak yang cukup serius terhadap tensi geopolitik hingga ekonomi global.
PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SIG) pada tahun 2023 mencatatkan penjualan sebanyak 40,62 juta ton atau meningkat 10% dibandingkan periode sebelumnya.