detikTravel
Kota Lord of The Rings Akan Dibangun di Inggris
Penggemar film legendaris 'the Lord of The Rings' pastinya sudah familiar dengan Kota Minas Tirith yang merupakan salah satu kota setting utama. Rencananya, sekelompok arsitek ingin membuat replika kotanya di Inggris.
Jumat, 14 Agu 2015 11:20 WIB







































