Barcelona lolos ke final Piala Super Spanyol 2025 usai menyingkirkan Athletic Bilbao di semifinal. Barcelona menang 2-0 berkat gol Gavi dan Lamine Yamal.
Erling Haaland kesal betul dengan kepemimpinan Simon Hooper di laga Manchester City kontra Tottenham Hotspur. Dia sampai mencak-mencak ke wasit 41 tahun itu.