detikNews
Saksi Ungkap Aliran Duit ke Smelter Harvey Moeis dari PT Timah Capai Rp 4 T
Saksi Eko Zuniarto Saputro, mengungkap aliran duit dari PT Timah ke smelter swasta yang diwakili pengusaha Harvey Moeis mencapai Rp 4 T.
Kamis, 19 Sep 2024 13:00 WIB