detikNews
Susno Nilai Sutarman Tepat Jadi Kabareskrim
Mantan Kabareskrim Komjen Pol Susno Duadji angkat bicara soal terpilihnya Irjen Pol Sutarman sebagai Kabareskrim yang baru. Susno menilai Sutarman layak menduduki jabatan tersebut.
Jumat, 01 Jul 2011 10:35 WIB







































