Ragam berita viral terjadi di Jawa Barat sepanjang tahun 2021. Mulai dari warga desa mendadak jadi miliuner hingga pria membeli nasi padang dengan duit goceng.
Pelajar SMP yang gowes dari Cilacap, Yudha Wiratama (13), akhirnya sampai di Kota Semarang, Jawa Tengah. Yudha akhirnya bisa menantang Ganjar gowes di Semarang.