Jalan rusak di flyover Pancoran arah Cawang, Jaksel, yang rusak dan berlubang sudah diperbaiki. Perbaikan dilakukan setelah laporan warga viral di media sosial.
Kepadatan lalu lintas di Bandung meningkat pada libur Waisak, terutama di Jalan Gunung Batu dan Flyover Pasupati. 37.349 kendaraan masuk melalui GT Pasteur.
Gubernur Jakarta Pramono Anung berbicara terkait menghubungkan JIS dengan Taman Impian Jaya Ancol, Jakarta Utara menggunakan jembatan sepanjang 300 meter.
PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk merayakan Hari Pendidikan Nasional dengan memberikan suvenir gratis bertema "Ruang Keajaiban" bagi pengunjung pada 2 Mei 2025.