Sedikitnya lima anak tewas akibat serangan rudal Rusia ke Ukraina. Menlu Dmytro Kuleba menyebut rudal Moskow itu menargetkan anak-anak yang sedang tertidur.
Rusia kembali menghujani Ibu Kota Ukraina, Kyiv, dengan rentetan rudal. Sirene peringatan pun berbunyi, membuat warga panik berlarian mencari perlindungan.
Kepala Angkatan Laut Jerman Kay-Achim Schönbach mengundurkan diri dari jabatannya usai membuat komentar kontroversial soal Vladimir Putin dan Ukraina.
Ukraina mengklaim militernya menangkap sejumlah besar tentara Rusia, yang disebut menyerah massal, usai sejumlah besar wilayah berhasil direbut kembali.