Warga Gunung Anyar Desak Usut Dugaan Korupsi Aset Desa
Ratusan warga RW 02 Kelurahan Gunung Anyar kembali berunjuk rasa. Mereka mendesak Muhadi, Lurah Gunung Anyar memediasi pertemuan dengan mantan Ketua RW 02 M Yatim yang diduga korupsi penjualan aset desa sebesar Rp 5 miliar.
Senin, 02 Mei 2011 12:51 WIB







































