Guru besar Transportasi Untar Prof Ir Leksmono Suryo Putranto, MT, PhD mengatakan, dibutuhkan sosok pemimpin yang tegas dan baik untuk menyukseskan pembangunan MRT dan monorel di ibu kota. Pasalnya, angkutan cepat massal berbasis rel ini menimbulkan banyak polemik.
Tiga lokasi calon pemancangan tiang monorel baru mulai digarap di Jalan Satrio, Jakarta Selatan, tepatnya di depan mal Kuningan City. Pekerjaannya pengambilan sampel tanah.
Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahok mengatakan moda transportasi Metro Kapsul menggunakan teknologi seperti moda transportasi di bandara Changi, Singapura.
Jokowi tiba-tiba menyerahkan proposal proyek transportasi Metro Kapsul pada Ahok agar dikaji untuk dibangun di Indonesia. Proyek ini punya perbedaan dengan monorel. Apa itu?
Jokowi mengadakan rapat dengan wakilnya, Ahok tentang kelanjutan proyek monorel Jakarta. Hasilnya, Pemprov DKI mengkaji kembali perjanjian kerjasama yang baru dengan PT Jakarta Monorel (JM) dan memberi waktu 7 hari untuk menyelesaikan soal PKS baru itu.
Hingga saat ini belum jelas bagaimana nasib proyek monorel di Jakarta. Akhirnya, Gubernur DKI, Joko Widodo menawarkan investor baru untuk menggantikan proyek monorel tersebut.
Wakil Gubernur DKI kembali bersuara keras tentang proyek monorel Jakarta. Ia mengancam akan membatalkan kerja sama proyek tersebut bila penyesuaian perjanjian kerjasama baru tak tuntas akhir bulan.