Ribuan wisatawan memadati Kebun Binatang Bandung yang gratis hingga 4 Januari. Antusiasme tinggi terlihat dari pengunjung yang menikmati satwa dan suasana.
Taman Margasatwa Ragunan dipadati pengunjung saat libur tahun baru. Meski macet, keluarga tetap menikmati atraksi satwa, termasuk feeding time harimau.
Wakil Bupati Deli Serdang, Lom Lom Suwondo, memantau kebaktian dan Pos PAM Nataru 2025/2026, memastikan keamanan dan kedamaian perayaan Natal dan Tahun Baru.
Mobilitas masyarakat di Jakarta meningkat saat malam pergantian tahun 2025-2026. PJR Polda Metro Jaya memastikan lalu lintas lancar dan target nihil kecelakaan.