Abu Bakar Ba'asyir telah tiba di Ponpes Al-Mukmin Ngruki, Grogol, Sukoharjo. Apa kegiatan yang akan dilakukannya setelah sampai di kediaman? Ini kata anaknya.
Abu Bakar Ba'asyir telah tiba di Ponpes Al-Mukmin Ngruki, Grogol, Sukoharjo. Pantauan detikcom, rombongan tiba di Ngruki pukul 13.35 WIB, Jumat (8/1/2021).
Menjelang kedatangan Abu Bakar Ba'asyir, Satgas Covid-19 bersama petugas gabungan melakukan patroli di sekitar kawasan Ponpes Al-Mukmin, Ngruki, Sukoharjo.
Pasukan gabungan menggelar patroli di sekitar Ponpes Al-Mukmin Ngruki. Brimob menurunkan barracuda dan personel dengan senjata laras panjang dalam kegiatan ini.