detikFinance
Ada PHK Ribuan Karyawan, Ini Solusi dari Pengusaha Tekstil
Asosiasi Pertekstilan Indonesia (API) mencatat telah melakukan Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) terhadap 36.000 pekerja tekstil selama 2015, dari 2,56 juta yang bekerja di sektor padat karya ini.
Jumat, 25 Sep 2015 17:32 WIB







































